Selasa, 07 Juli 2015

Rpp pertemuan 2


RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

  SATUAN PENDIDIKAN : SMK Teknik Bangunan
SEKOLAH                         : SMKN 1 BUKITTINGGI
   MATA PELAJARAN       : Ilmu Ukur Tanah
 TOPIK                               : Menerapkan jenis-jenis peralatan survei dan pemetaan
 KELAS/SEMESTER       : X/1
   PERTEMUAN KE                        : 2
ALOKASI WAKTU : 2x45menit    
 

I.     Kompetensi Inti
Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan,dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.

II.  Kompetensi Dasar
Menerapkan jenis-jenis peralatan survei dan pemetaan
III. IndikatorPencapaian
Kognitif
a)      Siswa dapat mengidentifikasi peralatan survey  pemetaan
b)      Siswa dapatmembedakan alat ukur jarak dan alat ukur sederhana

Afektif
a)      Siswa mengikuti pembelajaran Ilmu Ukur Tanah dengan sikap yang baik, sopan,dan menerapkan toleransi sesama teman.      
b)      Siswa mendengarkan penjelasan dari guru dan teman dengan baik saat pembelajaran berlangsung.

Psikomotor
a)      Siswa menggunakan ilmu yang didapat, dan menerapkannya dilapangan kerja
IV.             Tujuan Pembelajaran
Kognitif
a)      Secara mandiri, siswa dapat menyebutkan(C1), menjelaskan(C2), dan menyimpulkan (C5) identifikasi  peralatan survey- pemetaan dengan mengerjakan soal terkait dengan PHB 1 : produk sesuai kunci jawaban.
b)      Siswa dapat menganalisis(C4 ) jenis – jenis peralatan survey dan pemetaan dengan mengerjakan soal terkait dengan PHB 1 : produk sesuai kunci jawaban.

Afektif
a)      Selama proses belajar berlangsung, siswa mengikuti(A1), mendengarkan(A5) pembelajaran dengan baik dan  menerapkan toleransi sesama teman.
b)      Terlibat dalam proses belajar mengajar berpusat pada siswa, paling tidak siswa dinilai pengamat membuat kemajuan  dalam menunjukkan perilaku berkarakter meliputi:  kejujuran, peduli, dan tanggung jawab sesuai PHB 2: Pengamatan Perilaku Berkarakter.
c)      Berkomunikasi dengan baik

Psikomotor
Setelah mengikuti pelajaran Ilmu Ukur Tanah, siswa bisa menggunakan ilmu yang didapat, dan menerapkannya dilapangan kerja.

V.                 MATERI  AJAR
Alat – alatukurjarak :
1.      Kayuukurjarak
Terbuatdarikayu yang keringbetuldanpanjang  3 m atau 5 m. Penampangadalahberbentuk oval denganukuran di tengah 5 cm dan d ujung 3 cm.
2.      Pita ukurjarakdarikain
Terbuatdarikain yang tidakbanyakdigunakan orang lagikarenakurangkuatdanlekasrusak.Lebar pita ukuran  ±2 cm danpanjangnyaada 10m, 20 m atau 30m. Kekuranganmenggunakan pita ukuriniyaitumendapatreganganbilabasahdanlekasrusak.
3.      Pita ukurjarakdaribaja
Pita ukurdaribajainilebihbaikdaripada pita ukurdarikain.Terbuatdenganukuranlebar 20 mm, tebal 0,4 mm danpanjang 20 m, 30 m
4.      Rantaiukurjarak
Terbuatdarikawatbajaataukawatbesigalbani yang tebalada 3 atau 4 mm. Tiapujungrantaidiberimatadanmata – matarantaidigabungkansatusamalain dengangelangan.Panjangrantaiukurjarakada 10m, 20m, 25m, dan 30m.
5.      Speedometer langkah
6.      Odometer

Alat – alatukurterbagi :
1.      Alatukurpenyimpatdatar ( leveling ) terbagi 2 :
·         Alatukurpenyimpatdatarsederhanadipenuhiarahnivosumbukesatudangarisbidik / garisarahnivo
·         Alatukurpenyimpatdatar optic , syaratnyagarisarahnivosumbukesatu, garisbidikteropong / garisarahnivosumbukesatu, garismendatardiafragma, tidakadanyaparalax
2.      Alatukurpenyimpatruang / pengukuransudut ( theodolite )
·         Sudut yang di ukur : mendatar ( horizontal ), tegak ( vertical )
·         Alatiniterbagi 3 bagian :bagianatas, tengah, danatas.
·         Dipakaiuntukpengukuranruang : segalaarah ( horizontal danvertikal
Cara mengoperasikanalatoptic

VI.             METODE PEMBELAJARAN
1.      Ceramah
2.      Diskusi
3.      Penugasan Individu





VII.          KEGIATAN PEMBELAJARAN
Uraian kegiatanpembelajaran
Metode
Waktu
Media
a.      a.   Kegiatan Pendahuluan
·      Mengelolakelas
- Salam pembuka
- Membaca do’a
- Absensi
·         Membangkitkanmotivasisiswa
·         Melakukanapersepsi dan memberikan penguatan sekaligus menunjukkan salah satu sikap yang harus dimilki oleh seorang guru.
b.   Kegiatan Inti
·         Mengamati
- Siswa mengamati/melihat guru sedang menjelaskan pelajarantentangjenisperalatan survey pemetaan.
·         Menanya
- Siswa diberi kesempatan untuk bertanya menyangkut materi yang di ajarkan.
-siswabertanyasecaraaktifdanmandiritentangdeskripsijenisperalatan survey pemetaan.

·         Mengumpulkan Data
-Siswa diarahkan untuk bekerja sama dengan temannya dalam memahamidanmengamatijenis- jenisperalatan survey pemetaan.

          -Guruberperansebagainarasumber dan fasilitatorbagisiswauntuk berdiskusi dengan temannya.

·         Mengasosiasi
- Siswa mengasosiasikan hasil diskusinya dengan teman yang lain dengan bimbingan guru.

·         Mengkomunikasikan
-    Siswa diberi kesempatan untuk mengemukakan hasil diskusinya dengan bimbingan guru.
-    Guru memberikan penguatan terhadap pendapat siswa dan sekaligus mengulang kembali materi yang belumdikuasaisiswa.
-    Guru memberikan tugas resume kepada siswa.

c.   Kegiatan Penutup
-       Evaluasi
§  Menanyakan  materi yang belum di pahami kepada siswa
§  Menyimpulkan materi yang telah pelajari.
-       Guru menjelaskan kepada siswa tentang materi yang akan dipelajari untuk minggu depan serta tugas yang terkait dengan pelajaran berikutnya.





Tanya
jawab










Ceramah,

Tanya Jawab,

Diskusi


























Ceramah






15
menit











60
menit



























































15
menit































Tampilan Power Point


Modulilmuukurtanah




























VIII.       PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
1.      Kehadiaran 80% tidak boleh ikut ujian dan hadir 100%  diberi bonus : 10%
2.      Tugas               : 35%
3.      UTS                 : 30%
4.      UAS                : 35%
                   Pedomancarapenilaian
1.      Jenis/ Teknik Penilaian      : Tulis, Lisan, Unjuk Kerja .
2.      Bentuk Instrumen                : Lembar Pengamatan Sikap (Terlampir)
3.      Pedoman Penskoran          : Terlampir

Teknik
Bentuk Instrumen
Observasi
Lembar Pengamatan sikap
Tes Tulis
Tes uraian, menjawab pertanyaan yang ada di buku teks
Tes Praktik
Persentase bobot komponen penilaian

Penilaian Sikap
No
Nama Siswa
Skor
Nilai
Komitmen Tugas
Kerja Sama
 Ketelitian
 Minat
Jumlah Skor
1







2







3







4







5







6







..








Penilaian Praktek
Berdasarkan presentase komponen bobot penilaian :

NO
NAMA SISWA
PRESENTASE BOBOT KOMPONEN PENILAIAN
NILAI AKHIR
PROSES KERJA (20%)
HASIL KERJA (60%)
SIKAP (10%)
WAKTU (10%)
1






2






3






4






5






6








IX.             SUMBER PELAJARAN

-          ModulIlmu Ukur Tanah, wongtjitro 1980
-          Bukureferensidanartikel yang sesuai
-          Buku BSE Tek. Survey &PemetaanJilid 1.

X.                DAFTAR PUSTAKA
Seotomowongsotjitro, 1980, Ilmu Ukur Tanah, kanisius, Yogyakarta
SALMANI SALEH,Ilmu Ukur Tanah


            Diketahui/disahkan :                                                
              Dosen Pembimbing                                                 Guru yang bersangkutan,




Drs.Yon Afrizal, M.PD                                                          SYISRIKA ELIDA
NIP. 19580817 198103 1 021                                                1202963/2012           
           


Tidak ada komentar:

Posting Komentar